Cara Mudah Menghafal HANACARAKA (AKSARA JAWA)
Utama. Dimana terdapat 20 aksara nglenggena. Aksara nglenggena ini merupakan aksara utama atau bisa juga disebut aksara induk. Mari kita simak:
Aksara Jawa |
Sekarang kita coba cara mudah menghafalnya....
1. Cari aksara yang bentuknya mudah dihafal
ra-ya
bila kita simak huruf ini mirip dengan huruf pada umumnya.
r = n
g = m
y = hampir mirip huruf m
2. aksara ini bentuknya hampir sama (simak gambar diatas)
da - sa
ha - la
na - ka
ca - wa - tha - pa - ta
nya - ba - tha - nga
3. Aksara yang tidak memiliki bentuk hampir sama dengan lainnya
ja
ma